Selamat datang di blog kami http://resepkueterenak.blogspot.com/ , disini kami akan memberikan beberapa tips tentang cara membuat
Resep Masakan Udang Asam Manis Pedas Paling Enak yang dapat anda baca dan anda pahami secara detail dan jelas dibawah ini :
|
Resep Masakan Udang Asam Manis Pedas Paling Enak |
Resep Masakan Udang Asam Manis Pedas Paling Enak - dapat anda baca secara lengkap beberapa bahan yang dibutuhkan dan cara membuat Masakan Udang Asam Manis Pedas Paling Enak ini di bawah ini :
Resep Masakan Udang Asam Manis Pedas Paling Enak
Bahan Masakan Udang Asam Manis Pedas Paling Enak :- 250 gr udang, buang kepalanya
- 1/2 bh bawang bombay yang diiris melintang
- 2 bh bawang putih
- 1 cm jahe, memarkan
- 3 sdm saus cabe
- 1 sdt garam
- 50 gr gula merah
- 1 sdm air perasan jeruk nipis
- 1/2 sdt merica butiran
- 2 cm lengkuas
- 2 lembar daun salam
- 1 batang serai, memarkan
- 200 ml air
- 1/2 sdm tepung maizena yang telah diencerkan dengan 1 sdm air
Cara membuat Masakan Udang Asam Manis Pedas Paling Enak :- Haluskan bawang putih dan merica.
- Tumis bawang bombay bersama bumbu yang dihaluskan hingga harum. Masukkan serai, daun salam, lengkuas dan jahe. Aduk-aduk.
- Masukkan udang beserta sisa bumbu. Aduk-aduk hingga kuah mengental dan udang berubah warna. Sajikan
Terima Kasih Anda telah membaca artikel tentang Resep Masakan Udang Asam Manis Pedas Paling Enak semoga dapat bermanfaat dan berguna bagi anda untuk menyajikan sebuah camilan/makanan yang enak untuk di nikmati keluarga, rekan, teman, dan saudara anda.
Catatan : jika terjadi kesalahan/kegagalan dalam membuat kue/masakan dari resep blog kami, saya sarankan untuk membacanya secara detail berulang-ulang dan di pahami terlebih dahulu, sehingga tidak terjadi kesalahan ketika memasak.