Selamat datang di blog kami http://resepkueterenak.blogspot.com/ , disini kami akan memberikan beberapa tips tentang cara membuat
Resep otak-otak bandeng khas gresik yang dapat anda baca dan anda pahami secara detail dan jelas dibawah ini :
|
resep otak-otak bandeng khas gresik |
Resep otak-otak bandeng khas gresik - anda bisa membaca secara lengkap langkah dan bahan yang di butuhkan untuk membuat masakan otak-otak bandeng khas gresik yang enak di bawah ini :
Resep otak-otak bandeng khas gresik
Bahan Resep otak-otak bandeng khas gresik :- 500 gram ikan bandeng
- 200 gram udang kupas, direbus sebentar, lalu dicincang halus
- 2 butir telur
- 50 ml santan dari 1/4 butir kelapa
- 2 batang serai, dimemarkan.
- 4 lembar daun jeruk
Bumbu dihaluskan:- 7 butir bawang merah
- 3 siung bawang putih
- 3 cm kunyit
- 1 cm jahe
- 1 sendok teh ketumbar
- 1/4 sendok teh jintan
- 2 buah cabai merah
- 1/4 sendok teh gula
- 1/2 sendok teh garam
Cara membuat Masakan otak-otak bandeng khas gresik :- 1. Bandeng dikeluarkan isinya, jaga jangan sampai kulitnya rusak.
- 2. Keluarkan durinya, lalu buang. Campur daging ikan, udang, telur, santan, dan bumbu halus.
- 3. Isikan ke dalam perut ikan, kukus 10 menit. Angkat dan sajikan.
- 4. Celupkan ke dalam telur lalu goreng hingga kering dan matang.
- Catatan: bisa untuk 4 porsi
Terima Kasih Anda telah membaca artikel tentang Resep otak-otak bandeng khas gresik semoga dapat bermanfaat dan berguna bagi anda untuk menyajikan sebuah camilan/makanan yang enak untuk di nikmati keluarga, rekan, teman, dan saudara anda.
Catatan : jika terjadi kesalahan/kegagalan dalam membuat kue/masakan dari resep blog kami, saya sarankan untuk membacanya secara detail berulang-ulang dan di pahami terlebih dahulu, sehingga tidak terjadi kesalahan ketika memasak.